![]() |
(dokumentasi pembagian hadiah pemenang lomba debat, Foto : LPM MAHARAJA) |
Sumenep, LPM Maharaja - Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi Bisnis Universitas Wiraraja Madura(19/5/24) gelar BEM Ekonomi Meetup Student.
acara yang digelar dengan mengusung tema "Menyongsong SDM Unggul Menuju Indonesia Emas 2024".
kegiatan yang sekaligus menjadi ajang silaturahmi FEB dengan instansi pendidikan lain ini diharapkan mempu menjadi penyambung
"harapan kami dari FEB akan terus menjalin silaturahmi dan kerjasama antara sesama lembaga pendidikan kabupaten sumenep" ujar dekan FEB dalam sambutannya.
selaras dengan hal tersebut, ketua BEM FEB juga menekankan bahwa acara ini bukan sekedar sebuah kompetisi.
"kegiatan ini bukan sekedar kompetisi namun juga wadah untuk belajar menghargai, mengasah kemampuan yang berguna untuk masa mendatang" ujar fajar selaku ketua BEM FEB.
acara ini pun berjalan dengan lancar dan diikuti antusias dari para peserta yang turut berpartisipasi.
Penulis & editor : LPM MAHARAJA
0 Komentar